Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Komitmen Organisasi (Studi pada Karyawan Outsorcing PT Bank Mandiri Cabang Muara Bungo)

Tarjo Tarjo, Burhanuddin Burhanuddin, Muhammad Nasir

Sari


Penelitian yang dilakukan untuk menguji dan menganalisis pengaruh lingkungan kerja dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasi. Populasi dan sampel penelitian seluruh karyawan outsorcing dengan tehnik pengambilan sampel total samping sebanyak 43 responden. Analisis data menggunakan regresi linear berganda dengan software IBM Statistik SPSS Versi. 20.

Kesimpulan penelitian, H1 pengaruh lingkungan kerja terhadap komitmen organisasi berpengaruh tidak signifikan thitung < ttabel (1.111 < 2.0167)sig 0.273 > 0.005, H2 pengaruh kepuasan kerja terhadap komitmen organisasi berpengaruh signifikan rhitung > rtabel (3.113> 2.0167 dan sig 0.003 < 0.005 serta H3 secara simultan pengaruh lingkungan kerja dan kepuasan kerja berpengaruh signifikan fhitung > ftabel (17.299 > 5.114 dan sig 0.000 < 0.005.

Kata Kunci


Lingkungan kerja, kepuasan kerja dan komitmen organisasi.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Buku-buku

Amirullah, Rindiah Hanafie. 2002. Pengantar Manajemen. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Arikunto Suharsimi 2010. Metode Penelitian Administrasi, Alfabeta, Bandung.

Farida, Umi, Sri Hartono. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia II. UNMUH Ponorogo Press

Luthans, Fred, 2011. Perilaku Organisasi. Edisi ke-5. Mc Graw Hill. New York.

Mondy, R Wayne. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 10 Erlangga. Jakarta.

Priyono. 2007. Pengantar Manajemen, Penerbit Zifatama.

Jurnal.

Herjany Errica, Innocentrius Benarto. 2018. Pengaruh Lingkungan Kerja, kepuasan Kerja dan Stress Kerja terhadap Komitmen Orgnaisasi Guru TK dan SD Sekolah X di Jakarta Barat.




DOI: https://doi.org/10.56957/jsr.v3i4.122

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Administrasi dan Humaniora (JASIORA) Online ISSN : 2656-1328 is Published by STIA Setih Setio Muara Bungo