Analisis Pengawasan Dalam Upaya Memenuhi Kebutuhan Pemupukan Kelapa Sawit (Studi Di PTP Nusantara VI Unit Usaha Rimbo Satu Kabupaten Tebo)

Sasmita Rusnaini, Nanang Al Hidayat, Zulkifli Zulkifli, Rivel Lian Apero

Sari


Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengawasan dalam upaya memenuhi kebutuhan pemupukan kelapa sawit pada PTP Nusantara VI Unit Usaha Rimbo Satu Kabupaten Tebo termasuk mengetahui kendala yang dihadapi serta upaya yang dilakukan untuk mengatasinya khususnya memenuhi kebutuhan pemupukan kelapa sawit. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. dengan populasi pimpinan dan seluruh karyawan PTP Nusantara VI Unit Usaha Rimbo

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Ambang Priyonggo, Ira Puspita Rini, Ahmad Asnawi, (2008). Kamus Bisnis, Andi offset, Yogyakarta.

Anoraga, Pandji, (2000). Manajemen Bisnis, Rineka Cipta, Jakarta.

Alwisol, (2007). Psikologi Kepribadian, UMM Press, Malang.

Cornelis Toto Soetrisno, (1989). Bimbingan Praktis Pola Tanaman pada Lahan Kritis, Armico, Bandung.

Djam

Husaini Usman dan Purnomo Setiady Akbar, (2014). Metodologi Penelitian Sosial, Bumi Aksara. Bandung.

Irham Fahmi, (2013). Pengantar Manajemen Keuangan, Teori dan Soal Jawab, Alfabeta, Bandung.

Komaruddin, (2002). Ensiklopedi Manajemen, Edisi kedua, Bumi Aksara, Jakarta.

Lexi. J. Meleong, (2009). Metode Penelitian Kualitatif, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Marsono dan P.Lingga, (2005). Petunjuk Penggunaan Pupuk, Penebar Swadaya, Jakarta.

M. Manullang, (2012). Dasar-Dasar Manajemen, Jakarta, Ghalia Indonesia.

Rully Indrawan, dan Poppy Yaniawati, (2014). Metodologi Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Campuran untuk Manajemen, Pembangunan, dan Pendidikan, Refika Aditama, Bandung.

Sugiyono, (2012). Metode Penelitian Bisnis, Alphabeta, Bandung.

_______, (2012). Metode Penelitian Kualitatif, Alfa Beta, Bandung.

Suharsimi Arikunto, (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Rineka Cipta, Jakarta.

T. Hani Handoko, (2005). Manajemen. Edisi 2, BPFE, Yogyakarta.

Zainal Abidin, (2000). Dasar Pengetahuan Ilmu Tanaman, Angkasa, Bandung.




DOI: https://doi.org/10.56957/jsr.v2i4.53

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Administrasi dan Humaniora (JASIORA) Online ISSN : 2656-1328 is Published by STIA Setih Setio Muara Bungo